Ke mana mata memandang, di sana juga keindahan alam itu nampak. Bukit yang tegak berdiri menantang, sambung menyambung dengan mahkota atau kalung kabut. Hijau di mana-mana, disaput kabut tipis berwarna putih dan latar birunya langit di belakang. Benar-benar megah.
#SELAMATMALAM
Follow ⏩ @mr_bilip ⏪
Follow ⏩ @jejaknanjak
#papuaphoto
#ulagaypapuansphoto
#katakataanakgunung
#met#metpenanggungan #penanggungan #metpenanggungan #alatgunungberkualitas
#Pendakiindonesia #pendakiromantis #pendakigunungindonesia #anaklangit #anakgunungkrakatau #anakpendaki #puncakpenanggungan
#janganlupabersyukur
#janganlupabahagia